Senin, 24 Oktober 2011

PICTURE

Ada seseorang bertanya padaku "kok fotonya ga dipajang di hape?" Untuk masa sekarang ini, biasanya seseorang akan memajang foto kekasihnya, entah di hape, leptop, fb, ato twitter. Dan mereka betah berlama.lama memandang foto tersebut. Normalkah? Ya sangat normal untuk masa sekarang. Tapi, sepertinya saya tidak normal. 
Saya punya seorang kekasih, dia manis. Tapi saya belum pernah memajang fotonya di hapeku. Tidak juga di leptop, ato fesbuk, ato bahkan twitter. Saya juga tidak pernah berlama-lama memandang fotonya. Saya memiliki foto dirinya, tidak bisa dibilang banyak tapi juga tidak sedikit. 
Ada beberapa alasan saya tidak normal. 
1. saya ga kuat hati untuk melakukan itu, bagaimanapun dia "hanya" kekasih, belum ada kejelasan lainnya, mungkin kalo sudah ada kejelasan lain, saya akan dgan bangga memajangnya. 
2. Foto,buat saya adalah alat bantu memory, dan memory saya tentangnya saya rasa masih sangat bagus. 
3. dulu, saya memang suka memandang foto seseorang berlama-lama, tapi berkat dia, saya sadar bahwa foto tidak mencerminkan apapun kecuali kenampakan fisik, tidak ada sifat, sikap, budi dan pemikiran yg terekam, jadi saya lebih suka membaca pemikiran-pemikirannya dan saya menyelami bagaimana dia sesungguhnya. Jadi, saya tidak terlalu sering liat fotonya,tapi saya sering membaca tulisan-tulisannya.


4. Kalo saya memajang foto, saya khawatir ada banyak kesalahpahaman atau sangkaan-sangkaan dan dugaan-dugaan yg salah tentang kami terutama bila org lain melihatnya. Daripada itu terjadi dan timbul fitnah, kasihan yg difitnah dan yg mengeluarkan fitnah, maka sya tidak memajang fotonya.
so, daripada saya memajang fotonya, saya lebih suka memajang foto icon tentang dia, apel, dan yotsuba.

kalo foto di trit bawah ini saya hanya sedang mengenang suasana di pantainya aja, hohoho

Senin, 17 Oktober 2011

Jumat, 14 Oktober 2011

story of october 7th, 2011

story of october 7th, 2011.




ini hari ulang tahunku, tapi aku takkan membuatnya menjadi istimewa. karena ulang tahun ini selalu aku gunakan untuk berdiam dan mensyukuri apa yang telah kudapat dan merenungkan apa yang belum kudapat.


ulang tahun ini bukan hari spesial untukku, tapi hari spesial dariku untuk ibuku. 


ulang tahun ini, hanya satu yang kuinginkan, yaitu seseorang spesial mengucapkan selamat ulang tahun padaku tepat pada saat aku dilahirkan. tepat saat ulang tahunku. pukul 23.30
bukan pada 00.01. bukan pada 01.00. bukan pada siang hari ataupun sore, tapi tepat saat waktu aku dilahirkan. hal kecil ini akan menjadi sesuatu yang sangat indah buatku.




but, keinginan inipun ternyata tak terwujud untuk ke-24 kalinya.






memo of october 7th, 2011. 20.30. 

stolen moment





When U Were Only 5 Yrs Old, I Said I Love U...
U Asked Me: "What Is It?"


When U Were 15 Yrs Old, I Said I Love U....
U Blushed.. U Look Down And Smile..

When U Were 20 Yrs Old, I Said I Love U....
U Put Ur Head On My Shoulder And Hold My Hand.. Afraid That I Might Dissapear..

When U Were 25 Yrs Old, I Said I Love U....
U Prepare Breakfast And Serve It In Front Of Me, And Kiss My Forhead N Said : "U Better Be Quick, Is’s Gonna Be Late.."



When U Were 30 Yrs Old, I Said I Love U....
U Said: "If U Really Love Me, Please Come Back Early After Work.."

When U Were 40 Yrs Old, I Said I Love U....
U Were Cleaning The Dining Table And Said: "Ok Dear, But It’s Time For U To Help Our Child With His/Her Revision.."

When U Were 50 Yrs Old, I Said I Love U....
U Were Knitting And U Laugh At Me..

When U Were 60 Yrs Old, I Said I Love U....
U Smile At Me..

When U Were 70 Yrs Old. I Said I Love U....
We Sitting On The Rocking Chair With Our Glasses On.. I’m Reading Your Love Letter That U Sent To Me 50 Yrs Ago..With Our Hand Crossing Together..

When U Were 80 Yrs Old, U Said U Love Me!
I Didn’t Say Anything But Cried.

We may not express it but when we say "I Love You" we want our partner also to say the same... there are many ways of expressing love but nothing can play the same magic that these 3 words can play when said in return ♥ ♥







https://www.facebook.com/stolenmoment